Indonesia Jadi Juara Umum ASEAN School Games 2025

- Editorial Team

Sabtu, 29 November 2025 - 11:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Globalpewartasakti.com | NASIONAL (GPS) – Gelaran 14th Asean School Games resmi berakhir, kontingen Indonesia berhasil keluar sebagai juara umum pada ajang ASEAN School Games 2025 yang digelar di Brunei Darussalam (28/11).

 

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kontingen Indonesia berhasil mengumpulkan 93 medali dari 7 cabang olahraga (cabor). Terdiri dari 42 medali emas, 30 medali perak, dan 20 medali perunggu. Dengan cabor renang menjadi penyumbang medali emas terbanyak dengan total 22 emas, diikuti pencak silat 11 emas, badminton 5 emas atletik 3 emas dan wushu 1 medali emas.

Baca juga:  Pemerintah Kawal Pemulihan Sumatera: Dari Tanggap Darurat Menuju Rehabilitasi Menyeluruh

 

 

Dengan capaian ini Indonesia berhasil menjadi juara umum klasmen akhir medali keseluruhan mengungguli Thailand yang berada di posisi kedua dengan raihan 20 medali emas.

 

 

Chef de Mission (CdM) Indonesia ASG 2025 Aziz Ariyanto menyampaikan rasa Syukur dan senang atas capaian yang berhasil diraih oleh atlet pelajar Indonesia. “Saya senang atas capaian ini terdapat peningkatan yang pada gelaran sebelumnya kita mendapatkan peringkat kedua namun tahun ini kita berhasil menjadi juara umum,” ujar Aziz.

Baca juga:  Walikota Eva Dwiana Meninjau Lokasi Banjir di Campang Raya Kecamatan Sukabumi

 

 

Lebih lanjut Aziz menyampaikan terima kasih kepada semua team atlet, pelatih, official, maupun manager yang telah bekerja keras sehingga Indonesia berhasil mendapatkan hasil yang maskimal. Dan juga berpesan untuk para atlet agar jangan cepat berpuas diri dengan hasil ini supaya mereka lebih maskimal lagi agar kedepan dapat terus berprestasi hingga di tingkat senior.

Baca juga:  Menpora Dito dan Dubes Australia Luncurkan Program Beasiswa Singkat untuk Majukan Industri Olahraga

 

 

Dengan ditutupnya ASEAN School Games 2025, seluruh kontingen pelajar Indonesia kembali ke tanah air membawa pulang kebanggaan dan harapan baru untuk terus menoreh prestasi di ajang internasional berikutnya.(*)

 

 

 

 

Sumber : Kemenpora RI

Berita Terkait

Kementerian PU Terus Lakukan Pembersihan Layanan Kesehatan dan RSUD Terdampak Bencana di Sumatera, Siapkan Pembangunan 2 Puskesmas Relokasi di Aceh
KKP Fasilitasi UPI Peroleh Tarif 0% Ekspor Tuna ke Jepang
Mendag Menghadiri Peringatan Hari Desa Nasional 2026
Hasil Drawing ASEAN Hyundai Cup 2026, Indonesia Masuk Satu Grup dengan Vietnam
Reformasi Polri Harus Fokus pada Perubahan Kultur dan SDM
WUJUD KEPEDULIAN PIMPINAN, DAN YONIF 7 MARINIR ANJANGSANA KE RUMAH PRAJURIT.
Danrem 043/Gatam Tinjau Pembangunan Jembatan Perintis Garuda di Pekon Yogyakarta.
Wamenpora Taufik Hadiri Peresmian Perkantoran Pelatnas Baru PBSI dan Fasilitas Olahraga
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:35 WIB

WUJUD KEPEDULIAN PIMPINAN, DAN YONIF 7 MARINIR ANJANGSANA KE RUMAH PRAJURIT.

Kamis, 15 Januari 2026 - 09:09 WIB

PANEN MELON BATALYON INFANTERI 7 MARINIR DI MARINES 7 RANCH

Kamis, 15 Januari 2026 - 09:05 WIB

Prajurit Yonif 7 Marinir Peringati Hari Dharma Samudera

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:31 WIB

Wakil Bupati Pesawaran Terima Kunjungan Grand Finalis Duta Siswa Indonesia 2026

Selasa, 13 Januari 2026 - 06:37 WIB

Pembinaan Fisik Yonif 7 Marinir Tingkatkan Kebugaran dan Imunitas Prajurit.

Senin, 12 Januari 2026 - 12:18 WIB

Komandan Yonif 7 Marinir Berikan Entry Briefing, Tekankan Loyalitas dan Profesionalisme Prajurit. 

Rabu, 7 Januari 2026 - 12:38 WIB

Menapaki Jejak Transmigrasi, Gubernur Jawa Tengah Silaturahmi Bersama Keluarga Transmigran di Desa Bagelen

Selasa, 30 Desember 2025 - 10:57 WIB

Bapak Muhidin Warga Desa Bagelen Kecamatan Gedong Tataan Terima Manfaat Program BERKAT

Berita Terbaru

Kota Bandar Lampung

Walikota Eva Dwiana Cepat Tanggap Atasi Banjir, Turun Langung Ke Lokasi

Sabtu, 17 Jan 2026 - 13:29 WIB

Nasional

KKP Fasilitasi UPI Peroleh Tarif 0% Ekspor Tuna ke Jepang

Sabtu, 17 Jan 2026 - 11:55 WIB